BONEKU.COM-Badan Kepegawaian dan pengembangan Sumber daya Manusia BKPSDM Kab Bone menggelar Diklat prajabatan Golongan II dan III di Hotel Wisata, jalan jendral sudirman, kecamatan tanete riattang, Bone, Sulawesi Selatan selasa 6/2/2018.

Sebanyak 181 orang yang terdiri dari 7 laki-laki dan 164 perempuan mengikuti Diklat prajabatan golongan II dan III meliputi tenaga kesehatan dan penyuluh pertanian kata A Islamuddin Kepala BKPSDM Kab Bone.

Baca Juga:  Bupati Bone Kembali Pimpin Rakor Forkopimda Penanganan Covid - 19

Tujuan pelaksanaan Diklat ini, untuk mengembangkan potensi pegawai negri sipil jelas Islamuddin.

Ditempat yang sama Bupati Bone DR HA Fahsar M Padjalangi mengatakan, ikuti dengan baik materi yang ada, berhati-hatilah dalam menjalankan tupoksi kerja, sesuaikan dengan Stsndart oprasional prosedur.

Sementara itu, Kepala BKPSDM Sulawesi Selatan ir H Imran Jausi mengatakan, gunakan dengan baik kesempatan diklat ini sebagai pembelajaran awal, sebagai pegawai negri sipil terangnya.(al87)