Minim Pendaftar, KPU Perpanjang Penerimaan PPK di 5 Kecamatan Ini

- Jurnalis

Selasa, 30 April 2024 - 15:12 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE,BONEKU.COM,– Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Bone menambah waktu penerimaan Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) untuk 5 kecamatan di Bone dikarenakan minim peminat.

Hal tersebut dikatakan oleh Komisioner KPU Bone Kordiv Sosialisasi, Pendidikan Pemilih, Partisipasi Masyarakat, dan SDM Abdul Asis, Dia mengatakan bahwa ada 5 Kecamatan yang masih minim pendaftarannya.

“5 Kecamatan yang masih minim pendaftaran diantaranya, kecamatan Bontocani, Libureng, Salomekko,Tellu Limpoe dan Kecamatan Bengo, pendaftarannya masing-masing dibawah 10 pendaftar,” Kata Abdul Azis, Selasa 30 April 2024.

Baca Juga:  Bawaslu Hadiri Pemusnahan Surat Suara Rusak

Lebih jauh dia mengatakan bahwa idealnya pendaftar di setiap kecamatan yakni 2 kali lipat dari jumlah yang akan diterima yakni 5 orang, jadi idealnya pendaftar minimal 10 orang per Kecamatan.

“Untuk 5 Kecamatan yang pendaftarnya kurang kita perpanjang waktunya sampai tanggal 2 Mei 2024 pukul 23:59 00, apabila masih tetap sama proses seleksi  tetap dilanjutkan dengan jumlah pendaftar yang ada,” Bebernya

Baca Juga:  HMI Cabang Bone Soroti Tunggakan Pajak Mobil Dinas: “Gajah di Pelupuk Mata Tak Tampak”

Berdasarkan berkas pendaftar PPK yang masuk di KPU Bone hingga hari ini, totalnya sudah mencapai 714 pendaftar, tapi setelah di verifikasi oleh panitia, yang lolos berkas hanya 502. (*)

Berita Terkait

Pemkab Bone Gelar Lomba Lorong dan Dusun Bugiz, Dorong Lingkungan Bersih, Indah, dan Sehat
Dukung Kebersihan Lingkungan, Bupati Bone Beri Bantuan Motor Sampah ke Polres Bone
Atasi Kelangkaan LPG di Bone, Pertamina Klaim Salurkan Puluhan Ribu Tabung Tambahan
Tak Sekadar di Atas Kertas, Bupati Bone Awasi Langsung Proyek Strategis
Proyek Cetak Sawah Bernilai Miliaran di Bone Disorot Terkait Dugaan Penggunaan BBM Subsidi
Bantuan Rp15 Miliar Pemprov Sulsel Percepat Perbaikan Dua Ruas Jalan di Enrekang
Terungkap, Ini Identitas Pria yang Ditemukan Lemas Tak berdaya di Sungai Awolagading
BREAKING NEWS: Pria Tak Dikenal Ditemukan Lemas di Aliran Sungai Desa Awo Lagading, Bone

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 14:08 WITA

Pemkab Bone Gelar Lomba Lorong dan Dusun Bugiz, Dorong Lingkungan Bersih, Indah, dan Sehat

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:24 WITA

Dukung Kebersihan Lingkungan, Bupati Bone Beri Bantuan Motor Sampah ke Polres Bone

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:08 WITA

Atasi Kelangkaan LPG di Bone, Pertamina Klaim Salurkan Puluhan Ribu Tabung Tambahan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 17:16 WITA

Tak Sekadar di Atas Kertas, Bupati Bone Awasi Langsung Proyek Strategis

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:02 WITA

Proyek Cetak Sawah Bernilai Miliaran di Bone Disorot Terkait Dugaan Penggunaan BBM Subsidi

Berita Terbaru