Wabup Bone Sambut Kedatangan Kapolda Sulsel, Persiapan Kunjungan Kapolri dan Mentan

- Jurnalis

Selasa, 13 Mei 2025 - 16:55 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE,BONEKU.COM– Wakil Bupati (Wabup) Bone DR. H. A. Akmal Pasluddin, SP., M.M. menerima kunjungan Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sulawesi Selatan (Sulsel) Irjen Pol. Drs Rusdi Hartono, M.Si., Selasa (13 Mei 2025).

Lawatan Kapolda Sulsel di Kabupaten Bone dalam rangka meninjau lokasi persiapan Kunjungan Kerja Kepala Kepolisian RI Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., bersama Menteri pertanian (Mentan) RI DR. Ir. H. Andi Amran Sulaiman, MP.

Baca Juga:  Tingkatkan Kesiapsiagaan, Personil Polres Bone dan Brimob Yon C Latihan Dalmas Gabungan

Kehadiran Kapolda Sulsel ke Bone untuk melakukan peninjauan lokasi yang akan dikunjungi Kapolri di Bumi Arung Palakka.

Lokasi yang dikunjungi Kapolda Sulsel, yakni Desa Bolli Kecamatan Ponre, Bulog GSP Tanete, Kecamatan Tanete Riattang, dan Stadion La Patau Matanna Tikka, Kecamatan Tanete Riattang Barat.

Kegiatan Kapolda Sulsel diakhiri jamuan santap siang bersama di Rumah Jabatan Bupati Bone, Jl. Petta Ponggawae No. 1, Selasa, 13 Mei 2025. (*)

Berita Terkait

Pemkab Bone Gelar Lomba Lorong dan Dusun Bugiz, Dorong Lingkungan Bersih, Indah, dan Sehat
Dukung Kebersihan Lingkungan, Bupati Bone Beri Bantuan Motor Sampah ke Polres Bone
Atasi Kelangkaan LPG di Bone, Pertamina Klaim Salurkan Puluhan Ribu Tabung Tambahan
Tak Sekadar di Atas Kertas, Bupati Bone Awasi Langsung Proyek Strategis
Proyek Cetak Sawah Bernilai Miliaran di Bone Disorot Terkait Dugaan Penggunaan BBM Subsidi
Bantuan Rp15 Miliar Pemprov Sulsel Percepat Perbaikan Dua Ruas Jalan di Enrekang
Terungkap, Ini Identitas Pria yang Ditemukan Lemas Tak berdaya di Sungai Awolagading
BREAKING NEWS: Pria Tak Dikenal Ditemukan Lemas di Aliran Sungai Desa Awo Lagading, Bone

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 14:08 WITA

Pemkab Bone Gelar Lomba Lorong dan Dusun Bugiz, Dorong Lingkungan Bersih, Indah, dan Sehat

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:24 WITA

Dukung Kebersihan Lingkungan, Bupati Bone Beri Bantuan Motor Sampah ke Polres Bone

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:08 WITA

Atasi Kelangkaan LPG di Bone, Pertamina Klaim Salurkan Puluhan Ribu Tabung Tambahan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 17:16 WITA

Tak Sekadar di Atas Kertas, Bupati Bone Awasi Langsung Proyek Strategis

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:02 WITA

Proyek Cetak Sawah Bernilai Miliaran di Bone Disorot Terkait Dugaan Penggunaan BBM Subsidi

Berita Terbaru