Berita Bone

Suasana sejumlah wartawan yang menunggu untuk bertemu pimpinan Bank BTN

Bone

Oknum Security Bank BTN Diduga Halangi Wartawan Liput Isu Perumahan Subsidi

Bone | Lokal | Kamis, 13 November 2025 - 19:04 WITA

Kamis, 13 November 2025 - 19:04 WITA

BONE,BONEKU.COM,– Dugaan penghalangan tugas jurnalistik kembali terjadi di Kabupaten Bone. Seorang oknum petugas keamanan (security) Bank BTN Kantor Cabang Pembantu (KCP) Watampone diduga menghalangi…

Bone

Cekcok di Tempat Karaoke Bone, Pria Dianiaya Suami Rekan Perempuannya

Bone | Hukrim | Rabu, 12 November 2025 - 19:26 WITA

Rabu, 12 November 2025 - 19:26 WITA

BONE, BONEKU.COM.–  Sebuah insiden penganiayaan terjadi di salah satu tempat karaoke di Jalan Ahmad Yani, Kelurahan Macanang, Kecamatan Tanete Riattang, Kabupaten Bone, pada Rabu…

Bone

PSU Tidak Memadai, Akad Kredit di Bone Wood Gardenia Diduga Menyalahi Aturan

Bone | Lokal | Rabu, 12 November 2025 - 19:07 WITA

Rabu, 12 November 2025 - 19:07 WITA

BONE, BONEKU.COM,– Laporan sejumlah penghuni Perumahan BTN Bone Wood Gardenia membuka fakta mengejutkan soal dugaan administrasi amburadul dan lemahnya pengawasan pemerintah terhadap pengembang perumahan…

Bone

Siswi SMA di Bone Diduga Diculik Pria yang Baru Dikenal Lewat Sosmed, Ditemukan di Sinjai

Bone | Hukrim | Rabu, 12 November 2025 - 18:36 WITA

Rabu, 12 November 2025 - 18:36 WITA

BONE, BONEKU.COM,– Seorang siswi di salah satu SMA Negeri Bone, berinisial AN (16), warga Desa Arasoe, Kecamatan Cina, Kabupaten Bone, diduga menjadi korban penculikan…

Bone

Lilo AK Terpilih Aklamasi Nahkodai AFKAB Bone 2025–2030

Bone | Olahraga | Selasa, 11 November 2025 - 22:19 WITA

Selasa, 11 November 2025 - 22:19 WITA

BONE,BONEKU.COM,– Kongres Asosiasi Futsal Kabupaten (AFKAB) Bone, Sulawesi Selatan, resmi menetapkan ketua baru untuk periode 2025–2030. Politisi muda Partai NasDem, A. Muh. Salam atau…

Bone

MJB Gelar Dialog Kebudayaan, Refleksi Dua Tahun Perda Pemajuan Kebudayaan Bone

Bone | Lokal | Ragam | Selasa, 11 November 2025 - 21:07 WITA

Selasa, 11 November 2025 - 21:07 WITA

BONE.BONEKU.COM,– Dua tahun setelah diberlakukannya Peraturan Daerah (Perda) Nomor 6 Tahun 2023 tentang Pemajuan Kebudayaan Daerah Kabupaten Bone, berbagai kalangan kini menilai pentingnya refleksi…

Ilustrasi Perumahan

Bone

Pemerintah Diminta Tegas Awasi Developer Nakal di Kabupaten Bone

Bone | Selasa, 11 November 2025 - 19:02 WITA

Selasa, 11 November 2025 - 19:02 WITA

BONE.BONEKU.COM,– Dikeluhkan warga terkait ketiadaan drainase di jalan utama BTN Bone Wood Gardenia, membawa penelusuran ke Dinas Perumahan, Kawasan Pemukiman dan Pertanahan. Dari informasi…

Bone

Bangun Kesadaran Politik Warga, Bawaslu Bone Akan Luncurkan Sekolah Demokrasi Desa

Bone | Minggu, 9 November 2025 - 15:01 WITA

Minggu, 9 November 2025 - 15:01 WITA

BONE.BONEKU.COM,–  Ketua Bawaslu Kabupaten Bone, Alwi, S.E., S.H., bersama Plt. Kepala Sekretariat Bawaslu Bone, melakukan audiensi dengan Bupati Bone, H. Andi Asman Sulaiman, S.Sos.,…

Bone

Sinergi Mengedukasi Siswa Tertib Lalu Lintas, Polantas Bone Sapa Tenaga Pendidik

Bone | Jumat, 7 November 2025 - 19:10 WITA

Jumat, 7 November 2025 - 19:10 WITA

BONE.BONEKU.COM,– Dalam rangka menekan angka kecelakaan lalu lintas di kalangan pelajar, Satlantas Polres Bone bekerja sama Dinas Pendidikan Kabupaten Bone, Jumat siang (7/11/2025). Melaksanakan…

Bone

Pemuda Asal Mare Tenggelam Saat Latihan Renang untuk Daftar TNI

Bone | Peristiwa | Jumat, 7 November 2025 - 19:00 WITA

Jumat, 7 November 2025 - 19:00 WITA

BONE,BONEKU.COM,– Seorang pemuda bernama Aldyansya (21), warga Dusun Sanrego, Desa Tellongeng, Kecamatan Mare, Kabupaten Bone, dilaporkan tenggelam saat latihan renang di Sungai Useng, Dusun…

Bone

Kantuk Berujung Celaka, Mobil Pengangkut Telur Terbalik di Bone

Bone | Peristiwa | Jumat, 7 November 2025 - 18:52 WITA

Jumat, 7 November 2025 - 18:52 WITA

BONE,BONEKU.COM,– Sebuah mobil pick up bermuatan ratusan rak telur dengan nomor polisi DW 8505 AI mengalami kecelakaan tunggal di Dusun Tellongeng, Desa Tellongeng, Kecamatan…

Ilustrasi AI

Bone

Drainase Gagal Fungsi, Pengembang Bone Wood Gardenia Bisa Dijerat Hukum!

Bone | Jumat, 7 November 2025 - 01:11 WITA

Jumat, 7 November 2025 - 01:11 WITA

BONE,BONEKU.COM,– Polemik infrastruktur di Perumahan BTN Bone Wood Gardenia, Kelurahan Bulu Tempe, Kecamatan Tanete Riattang Barat, Kabupaten Bone, terus bergulir. Setelah warga mengeluhkan ketiadaan…

Ketua DPC Apdesi Bone Periode 2024-2029 (Andi Mappakaya Amier)

Bone

Apdesi Bone Akan Gelar Konsolidasi dan Silaturahmi, Mantapkan Sinergi Bangun Desa

Bone | Kamis, 6 November 2025 - 20:30 WITA

Kamis, 6 November 2025 - 20:30 WITA

BONE, BONEKU.COM,–  Assosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) Kabupaten Bone akan menggelar kegiatan Konsolidasi dan Silaturahmi sebagai upaya mempererat hubungan antar kepala desa sekaligus…

(DW 6 A) Mobil Dinas Sekda Bone

Bone

Setelah Viral, Pajak Mobil Dinas Bupati dan Sekda Bone Akhirnya Dilunasi

Bone | Kamis, 6 November 2025 - 17:11 WITA

Kamis, 6 November 2025 - 17:11 WITA

BONE, BONEKU.COM,–  Setelah mencuat kabar dua kendaraan dinas pejabat tinggi Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bone menunggak pajak, penelusuran lanjutan kembali mengungkap fakta baru. Ternyata, bukan…

Bone

Warga Keluhkan BTN Bone Wood Gardenia Rawan Banjir, Pengembang Lepas Tangan ?

Bone | Kamis, 6 November 2025 - 16:53 WITA

Kamis, 6 November 2025 - 16:53 WITA

BONE,BONEKU.COM,-– Warga Kelurahan Bulu Tempe, Kecamatan Tanete Riattang Barat Kabupaten Bone, keluhkan kondisi rumahnya yang terletak di perumahan BTN Bone Wood Gardenia. Dari hasil…

Andi Miftahul Amri, Ketua Umum HMI Cabang Bone

Bone

HMI Cabang Bone Soroti Tunggakan Pajak Mobil Dinas: “Gajah di Pelupuk Mata Tak Tampak”

Bone | Kamis, 6 November 2025 - 00:11 WITA

Kamis, 6 November 2025 - 00:11 WITA

BONE, BONEKU.COM,–  Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bone kembali menjadi sorotan publik. Kali ini, kritik tajam datang dari kalangan mahasiswa atas dugaan tunggakan pajak sejumlah kendaraan…

(DW 6 A) Mobil Dinas Sekda Bone

Bone

Kendaraan Dinas Mewah Pejabat Bone Diduga Nunggak Pajak Daerah

Bone | Rabu, 5 November 2025 - 23:07 WITA

Rabu, 5 November 2025 - 23:07 WITA

BONE, BONEKU.COM,– Dua kendaraan dinas milik pejabat tinggi Pemerintah Kabupaten Bone diduga menunggak pajak daerah. Dugaan ini mencuat setelah hasil penelusuran publik melalui aplikasi…

Bone

Oknum Guru TK di Bone Aniaya Murid SD, Orang Tua Geram!

Bone | Hukrim | Selasa, 4 November 2025 - 19:34 WITA

Selasa, 4 November 2025 - 19:34 WITA

BONE, BONEKU.COM,– Kasus dugaan kekerasan terhadap anak dibawah umur kembali mencoreng dunia pendidikan di Kabupaten Bone. Seorang murid SD Negeri 28 USA, Kecamatan Palakka,…

Bone

Polisi Ungkap Kronologis Duel Sengit 2 Bersaudara yang Viral di Sosmed

Bone | Hukrim | Selasa, 4 November 2025 - 15:15 WITA

Selasa, 4 November 2025 - 15:15 WITA

BONE, BONEKU.COM.– Sebuah video memperlihatkan aksi duel dua pria menggunakan senjata tajam dan besi mendadak viral di media sosial. Aksi menegangkan tersebut terekam oleh warga…