Kapal Nalayan Terbalik di CPI Makassar, 1 Korban Belum Ditemukan

- Jurnalis

Senin, 15 Januari 2024 - 23:01 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tim Sar Gabungan Melakukan Pencarian Korban Tenggelam

Tim Sar Gabungan Melakukan Pencarian Korban Tenggelam

MAKASSAR,BONEKU.COM,– Sebuah peristiwa kecelakaan perahu terbalik terjadi di perairan Center Point Oh Indonesia (CPI) Makassar Sulawesi Selatan, Senin 15 Januari 2024 sekira pukul 15:00 wita.

Informasi yang berhasil dihimpun dari Badan Search And Rescue Nasional (Basarnas) Makassar, perahu yang memuat 3 orang tersebut berangkat melaut namun di tengah perjalanan terbalik lantaran dihantam ombak besar.

Baca Juga:  Gubernur Sulsel Bersama Menhub dan Basarnas Evaluasi Pencarian Korban ATR 42-500

Kepala Subseksi Operasi dan Siaga Pencarian dan Pertolongan Basarnas Makassar Andi Sultan mengatakan bahwa dari peristiwa tersebut 2 penumpang berhasil selamat, sementara 1 orang lagi belum ditemukan dan sementara dilakukan pencarian.

“Korban yang berhasil selamat, atas nama Dg Bunga (50) dan Syahrul (30), sementara korban yang belum ditemukan bernama Abdul (30),” Kata Andi Sultan Ka Ops Basarnas Makassar

Baca Juga:  Sulsel Terima Penghargaan Daerah Peduli Ketahanan Pangan, Bukti Komitmen Bangun Kedaulatan Pangan Daerah

Lebih jauh dia mengatakan bahwa sejauh ini pihaknya masih mencari korban yang diduga tenggelam dan terbawa arus. Tim Sar telah melakukan penyisiran menggunakan perahu karet dan melakukan penyelaman di sekitar lokasi kejadian.

“Pencarian hari ini telah dilakukan beberapa teknik, namun masih nihil, pencarian akan dilanjutkan besok pagi, Sementara kondisi ketinggian gelombang 0,5 sampai dengan 1,5 meter,” Tambahnya

Baca Juga:  Gubernur Sulsel Apresiasi Langkah Cepat Pemerintah dan Andalan Peduli Bantu Rangga, Bocah Pejuang Pendidikan dari Pelosok

Unsur yang terlibat dalam pencarian Basarnas, BPBD, Damkar, Polairut dan beberapa potensi Sar Makassar.

Berita Terkait

Janji Terealisasi, Andi Sudirman Wujudkan Rumah Layak Huni bagi Lansia di Takalar
Pemprov Sulsel Perkuat Infrastruktur dan Ekonomi Digital Hadapi Tantangan Global 2026
Bukan Sekadar Ceramah, Ini Pesan Hijrah Hati dari Tabligh Akbar TP PKK Sulsel, Sambut Ramadan
LKPP RI Nilai PBJ Pemprov Sulsel Sangat Baik, Gubernur: Alhamdulillah Biro PBJ dan OPD Bekerja Optimal
Tujuh Hari Pencarian, Seluruh Korban ATR 42-500 di Bulusaraung Akhirnya Ditemukan
RSIA Pertiwi Makassar Jadi Sorotan WHO dalam APEC Health Workshop 2026
OMC Pangkas Risiko Cuaca hingga 30 Persen, Evakuasi Korban ATR 42-500 Diupayakan Lewat Helikopter
Penyerahan Black Box ATR 42-500 PK-THT, Gubernur Sulsel Apresiasi Kerja Tim

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 15:11 WITA

Janji Terealisasi, Andi Sudirman Wujudkan Rumah Layak Huni bagi Lansia di Takalar

Sabtu, 24 Januari 2026 - 17:18 WITA

Pemprov Sulsel Perkuat Infrastruktur dan Ekonomi Digital Hadapi Tantangan Global 2026

Sabtu, 24 Januari 2026 - 16:19 WITA

Bukan Sekadar Ceramah, Ini Pesan Hijrah Hati dari Tabligh Akbar TP PKK Sulsel, Sambut Ramadan

Jumat, 23 Januari 2026 - 15:45 WITA

LKPP RI Nilai PBJ Pemprov Sulsel Sangat Baik, Gubernur: Alhamdulillah Biro PBJ dan OPD Bekerja Optimal

Jumat, 23 Januari 2026 - 14:58 WITA

Tujuh Hari Pencarian, Seluruh Korban ATR 42-500 di Bulusaraung Akhirnya Ditemukan

Berita Terbaru