PBSI Bone Kukuhkan PB Agriffah Mare

- Jurnalis

Sabtu, 22 Januari 2022 - 10:25 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONEKU. COM–WATAMPONE–Ketua Pengurus Kabupaten (Pengkab) Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (PBSI) Bone Mengukuhkan PB Agriffah Mare Menjadi Club Yang Terdaftar Di PBSI Bone. 
Pengukuhan tersebut terbilang unik. pasalnya, kegiatan tersebut berlangsung ditengah empang sabtu (22/01/2022) di Kelurahan Padaelo Kecamatan Mare. 
Ketua PB Agriffah Ir Hammade menghaturkan banyak terima kasih atas kehadiran pengurus PBSI Bone. 
“Kami memohon petunjuk dan dukungan dari pengurus PBSI Bone agar kiranya dilibatkan dalam setiap kegiatan yang ada” Kata Ir. Hammade. 
Lanjutnya, “PB ini terbentuk sejak lama. Tetapi pernah vakum, sehingga kami selaku pengurus berkeinginan untuk mulai menata kembali organisasi dan membina kaum milenial pencinta bulu tangkis di kec. Mare” Imbuhnya. 
Sementara itu, Ketua PBSI Bone H Zainal Arifin mengatakan, ini adalah club ke 23 yang telah menyatakan diri bergabung di PBSI Bone. 
“Tujuan kami merekrut semua PB yang aktif di Bumi Arung Palakka untuk bisa mendata atlit berbakat di kecamatan” Ungkap H Zainal. 
“Semoga dengan bergabungnya PB Agriffah bisa menambah semangat olahraga raga bulu tangkis di kabupaten bone” Jelasnya. (*) 
Baca Juga:  Mapping Kondisi Kesehatan, Personel Brimob Bone Ikuti Rikkesla

Berita Terkait

Pemkab Bone Gelar Lomba Lorong dan Dusun Bugiz, Dorong Lingkungan Bersih, Indah, dan Sehat
Dukung Kebersihan Lingkungan, Bupati Bone Beri Bantuan Motor Sampah ke Polres Bone
Atasi Kelangkaan LPG di Bone, Pertamina Klaim Salurkan Puluhan Ribu Tabung Tambahan
Tak Sekadar di Atas Kertas, Bupati Bone Awasi Langsung Proyek Strategis
Proyek Cetak Sawah Bernilai Miliaran di Bone Disorot Terkait Dugaan Penggunaan BBM Subsidi
Terungkap, Ini Identitas Pria yang Ditemukan Lemas Tak berdaya di Sungai Awolagading
BREAKING NEWS: Pria Tak Dikenal Ditemukan Lemas di Aliran Sungai Desa Awo Lagading, Bone
Bupati Bone Tinjau Lokasi Pelabuhan Umum Tonra, Proyek Rp1,7 Triliun Disiapkan Jadi Motor Ekonomi Baru

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 14:08 WITA

Pemkab Bone Gelar Lomba Lorong dan Dusun Bugiz, Dorong Lingkungan Bersih, Indah, dan Sehat

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:24 WITA

Dukung Kebersihan Lingkungan, Bupati Bone Beri Bantuan Motor Sampah ke Polres Bone

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:08 WITA

Atasi Kelangkaan LPG di Bone, Pertamina Klaim Salurkan Puluhan Ribu Tabung Tambahan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 17:16 WITA

Tak Sekadar di Atas Kertas, Bupati Bone Awasi Langsung Proyek Strategis

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:02 WITA

Proyek Cetak Sawah Bernilai Miliaran di Bone Disorot Terkait Dugaan Penggunaan BBM Subsidi

Berita Terbaru