Home / Bone / News

Bupati Bone Tes Urine 70 CPNS Sebelum Terima SK

- Jurnalis

Kamis, 15 Mei 2025 - 19:24 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE,BONEKU.COM,– Bupati Bone Andi Asman Sulaiman, S.Sos., M.M., kembali menunjukkan keseriusannya dalam melawan narkoba. Sebanyak 70 Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Kabupaten Bone menerima Surat Keputusan(SK) pengangkatan oleh Bupati Bone.

Penyerahan SK berlangsung di Lapangan Tennis, Rujab Bupati Bone, Jl. Petta Ponggawae, Kota Watampone, Kamis 15/5/2025.

Sebelumnya, 70 CPNS lingkup pemda bone di tes urine. hal tersebut merupakan komitmen bupati bone memberantas narkoba di bone.

Baca Juga:  Ultah boneku.com Bertabur Hadiah

“Saya tidak ingin ada calon PNS di bone yang terlibat narkoba. jika ada yang positif, jangan harap terima SKnya,” tegas Bupati Bone.

Tak hanya itu, Bupati Bone juga mewanti-wanti calon PNS untuk tidak terlibat korupsi dan malas masuk kantor.

“Sudah ada beberapa ASN yang diberhentikan karena kalkulasi ketidakhadiran caapi enam bulan. saya harap cpns yang hadir disini tidak ada terlibat narkoba, korupsi dan malas masuk kantor,” harap Andi Asman Sulaiman.

Baca Juga:  Bupati Bone Jalin MoU Dengan Universitas Sipatokkong Mambo

Bupati bone juga berharap peran serta 70 CPNS agar turut mensukseskan program Presiden RI Prabowo Subianto.

“Ada berbagai program strategis presiden wajib disukseskan diantaranya, koperasi merah putih, sekolah rakyat, ternak ayam merah putih, industri ayam penetas serta pembibitan sapi,” kata Bupati Bone.

” Nanti CPNS ini kita sebar dulu untuk sukseskan program pro rakyat dari presiden prabowo subianto. jika ada diantara cpns yang berkinerja baik, akan saya lantik di tempat yang strategis, itu janji saya sebelum masa periode usai,” tambahnya. (*)

Berita Terkait

Pemkab Bone Gelar Lomba Lorong dan Dusun Bugiz, Dorong Lingkungan Bersih, Indah, dan Sehat
Dukung Kebersihan Lingkungan, Bupati Bone Beri Bantuan Motor Sampah ke Polres Bone
Atasi Kelangkaan LPG di Bone, Pertamina Klaim Salurkan Puluhan Ribu Tabung Tambahan
Tak Sekadar di Atas Kertas, Bupati Bone Awasi Langsung Proyek Strategis
Proyek Cetak Sawah Bernilai Miliaran di Bone Disorot Terkait Dugaan Penggunaan BBM Subsidi
Bantuan Rp15 Miliar Pemprov Sulsel Percepat Perbaikan Dua Ruas Jalan di Enrekang
Terungkap, Ini Identitas Pria yang Ditemukan Lemas Tak berdaya di Sungai Awolagading
BREAKING NEWS: Pria Tak Dikenal Ditemukan Lemas di Aliran Sungai Desa Awo Lagading, Bone

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 14:08 WITA

Pemkab Bone Gelar Lomba Lorong dan Dusun Bugiz, Dorong Lingkungan Bersih, Indah, dan Sehat

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:24 WITA

Dukung Kebersihan Lingkungan, Bupati Bone Beri Bantuan Motor Sampah ke Polres Bone

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:08 WITA

Atasi Kelangkaan LPG di Bone, Pertamina Klaim Salurkan Puluhan Ribu Tabung Tambahan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 17:16 WITA

Tak Sekadar di Atas Kertas, Bupati Bone Awasi Langsung Proyek Strategis

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:02 WITA

Proyek Cetak Sawah Bernilai Miliaran di Bone Disorot Terkait Dugaan Penggunaan BBM Subsidi

Berita Terbaru