15 Juni 2025
Boneku.com

Boneku.com

Dari Bone Untuk Indonesia

  • Bone
  • Ekonomi
  • Hukrim
  • Lokal
  • News
  • Olahraga
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Peristiwa
  • Politik
  • Ragam
  • Bone

Hore..!! TPP ASN Pemkab Bone Akan Segera Dibayarkan

Admin Redaksi
- 21 Mei 2025 | 2:35 PM
BONE,BONEKU.COM,– Kabar menggembirakan datang untuk seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kabupaten Bone. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bone memastikan bahwa Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) akan segera dibayarkan dalam waktu dekat.

Kepastian ini disampaikan langsung oleh Plt Kepala Badan Kepegawaian, Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Bone Edy Syaputra Syam, Rabu 21/5/2025.

“TPP untuk para ASN akan segera dicairkan. Ini berdasarkan arahan pimpinan, insya allah minggu ini sudah dibayarkan,” Ungkap Edy

Baca Juga:  2 Oknum ASN Diduga Terlibat Politik Praktis, Terancam Pidana

Lanjut kata dia, Saat ini pihaknya masih menunggu usulan dokumen Sasaran Kinerja Pegawai (SKP) dari masing-masing OPD, dan menurutnya hingga saat ini baru 3 OPD yang telah menyetorkan usulan SKP nya.

Rencana Pemerintah daerah akan segera mencairkan TPP ASN di lingkup Pemkab Bone ini mendapat apresiasi dari Anggota Komisi I DPRD Bone Andi Akhirudin, Pasalnya TPP ASN ini sudah lama dinantikan.

Baca Juga:  Bupati Sabu Raijua NTT Kunker ke Bone, Ini Tujuannya

“Alhamdulillah kalau sudah mau dicarikan tunggakan TPP ASN ini karena memang sudah sangat lama dinantikan oleh rekan-rekan ASN ini,” Kata Andi Akhiruddin

Terkait adanya isu soal TPP ASN yang akan dipotong sebesar 40 persen, Andi Akhiruddin menyarankan agar pemerintah daerah mengkaji ulang, karena tentu akan banyak ASN kita yang merasa kecewa akan hal itu.

Baca Juga:  Tim Sirkus Komunitas Keren Ajak BerAmal Untuk Bone

“Tahun lalu ada beberapa bulan TPP ASN yang tidak dibayarkan dan dianggap hangus, kemudian akan dipotong lagi,  jadi saya menyarankan sebaiknya di kaji ulang dulu,” Tambahnya

Sekedar diketahui untuk pembayaran TPP ASN 2025 selama 3 bulan (Januari, Februari, Maret), Pemkab Bone menyiapkan anggaran sebesar Rp. 13 Milyar, Pembayaran TPP ASN Pemkab Bone juga sudah mendapat persetujuan dari Kemendagri. (*)

Tags: ASNBKPSDM BonePemkab BoneTPP

Tim Redaksi

Admin Redaksi Penulis
Admin Redaksi Editor

Artikel Terkait

Bone
14 Juni 2025 | 8:00 PM

Pasangan Suami Istri Ditangkap Bawa Narkotika

Oleh Admin Redaksi
Bone
13 Juni 2025 | 7:18 PM

Modus Penipuan Online Jerat Warga Bone, Rp85 Juta Raib

Oleh Admin Redaksi
Bone
11 Juni 2025 | 11:25 PM

Wabup Kompak Dengan Istri Tangani Stunting di Ajangale

Oleh Admin Redaksi
Bone
11 Juni 2025 | 3:39 PM

Wabup Bone Bimbingan Teknis Penyelenggaraan Pemanfaatan Lahan Pekarangan

Oleh Admin Redaksi
Bone
10 Juni 2025 | 10:38 PM

Dikritik Soal Razia Warkop Hingga ke Kamar Pribadi, Kasatpol Evaluasi Pelaksanaan Operasi

Oleh Admin Redaksi
Bone
10 Juni 2025 | 9:50 PM

Wabup Bone Rapat Koordinasi Peninjauan Masalah Stunting dan Kemiskinan di Tellu Limpoe

Oleh Admin Redaksi
Bone
10 Juni 2025 | 8:13 PM

Kapolres Bone Pimpin Sertijab Pejabat Utama dan Kapolsek Jajaran

Oleh Admin Redaksi
Bone
9 Juni 2025 | 9:57 PM

BAZNAS Bone Sembelih 10 Ekor Sapi dan 3 Ekor Kambing dari Mudhohi dalam Program Kurban Berkah 1446 H/2025 M

Oleh Admin Redaksi

Terpopuler

1

Masuk hingga Kamar Pribadi, Razia Satpol PP Cari ASN di Warkop Dinilai Tak Beretika

2

Puluhan Tahun Menambang di Mare’ Bone, Mantan Kades Cege Rupanya Tak Kantongi Izin

3

Putra Mare Raih Gelar Doktor Ilmu Hukum, Komisioner Bawaslu Bone, Nur Alim, Promosi Doktor Besok

4

Oknum ASN di Bone Dilaporkan Selingkuh Dengan Oknum Polisi

5

Forki Bone Seleksi 15 Kelas Untuk Kesiapan Praporprov

6

Gadis 18 Tahun di Bone Dicabuli Saat Tertidur, Pelaku Tetangga Sendiri

7

Tambang Ilegal di Bone Kembali Marak, Diduga Beri Upeti Bungkam Polisi

8

Oknum Polisi Yang Dilaporkan Selingkuh Dengan Istri Orang Lain Menanti Sidang Kode Etik

9

Oknum ASN Dilaporkan Selingkuh Oleh Suami Diperiksa Inspektorat

10

Pengecer Pupuk Subsidi Diduga Diperas Oknum LSM, Diminta Siapkan Uang Rp 50 Juta

Ekonomi

#

Dividen BUMN Dikelelola Danantara, Rosan : Terima Kasih Menkeu

#

Baznas Bone Bantu Wujudkan Kemandirian Ekonomi Disabilitas

#

4 Perusahaan Cina Akan Bangun Pabrik di Indonesia

#

Dekopin Gelar Rapimnas Seluruh Wilayah di Indonesia

#

Polsek Barebbo Dukung Penuh Astacita Presiden RI Melalui Peran Polisi Penggerak

#

Baznas Bone Salurkan Bantuan RTLH kepada Nenek Ica di Cenrana

#

ASPRUMNAS Dukung Penuh Rencana Pemerintah Programkan 3 Juta Rumah

#

Stok Beras di Gudang Bulog Bone Tembus 28.100 Ton, Sejarah dalam 1 Dekade Terakhir

#

Andi Muzakkir Aqil Apresiasi Kolaborasi Mentan dan Kapolri Dukung Ketahanan Pangan Nasional

#

Makes & Partners Gelar Dialog Indonesia Economic & Strategic Update 2025

Pemerintahan

#

Wabup Bone Bimbingan Teknis Penyelenggaraan Pemanfaatan Lahan Pekarangan

#

Dikritik Soal Razia Warkop Hingga ke Kamar Pribadi, Kasatpol Evaluasi Pelaksanaan Operasi

#

Bupati Bone Mutasi 17 Pejabat Eselon II Lingkup Pemkab Bone

#

Pemerintahan ‘BerAmal’ Kembali Antar Pemkab Bone Raih Opini WTP

#

Kabar Gembira, Kini Guru Bisa Pulang Bersamaan Dengan Siswanya

#

Wabup Bone Sidak UPT Puskesmas Tanabatue

#

Perjuangkan Penambahan Kuota Program PTLS, DPRD Bone Temui Kementerian ATR/BPN

#

Reshuffle Perdana! Bupati Bone Lantik Ratusan ASN, Ini Nama-Namanya

#

Wabup Bone Hadiri Rapat Koordinasi Pemberantasan Korupsi di Jakarta

#

Wabup Bone dan Ketua DPRD Hadiri Rakor RDTR Palattae di Kementerian ATR/BPN

PT BONEKU INTERMEDIA INDONESIA
Dari Bone Untuk Indonesia
Kompleks Perumahan Griya Segitiga Emas, Kelurahan Macanang, Kecamatan Tanete Riattang Barat, Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan
redaksiboneku@gmail.com
boneku191@gmail.com
085155295965
08123242534
  • Bone
  • Ekonomi
  • Hukrim
  • Lokal
  • News
  • Olahraga
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Peristiwa
  • Politik
  • Ragam
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan

Copyright © 2017 – 2024 Boneku.com