Gelar Pemilihan Puteri Remaja Indonesia, RKBB: Kami Tetap Patuhi Protokol Kesehatan

- Jurnalis

Selasa, 26 Januari 2021 - 14:49 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

WATAMPONE–Rumah Kreasi Budaya Bangsa (RKBB) Menggelar Pemilihan Puteri Cilik dan Puteri Remaja Indonesia Kabupaten Bone Sulawesi Selatan Tahun 2021.
Malam grand final yang menerapkan protokol kesehatan (prokes) berlangsung di gedung PKK Bone, jalan A Mappanyukki selasa malam (26/01/2021).
Panitia pelaksana Ratu Tiara Ramadhani menuturkan pemilihan tersebut melibatkan peserta dari utusan sekolah yang berjumlah lima belas orang.
“Peserta kami batasi, mengingat saat ini masih dalam suasana pandemi, peserta cilik sejumlah lima orang dan remaja sepuluh orang” ungkap Tiara.
Lanjutnya, kegiatan ini terlaksana selama tiga hari. Mulai dari pembekalan, tes wawancara, tes tertulis, malam bakat dan terakhir malam grand final.
Tak sampai disitu, kata tiara, pemenang pemilihan nantinya akan mewakili kabupaten bone ke tingkat provinsi.
Ratu tiara ramadhani selaku bendahara panitia menambahkan, bukan hanya peserta yang kami batasi, tamu pun wajib membawa kartu.
“Tamu yang hadir pada malam ini tetap kita batasi, mereka wajib membawa kartu tamu sehingga yang datang tidak sembarang” tuturnya.

Sementara itu, founder RKBB A Irwandi Paomi berharap agar acara yang mereka gelar bisa memberi nilai fositif bagi cilik dan remaja yang ada di bumi arung palakka.

“Kami berharap kepada peserta, agar bisa menjadi contoh, bahwa untuk menjadi puteri itu bukan hanya sekedar cantik, tetapi juga harus memiliki kecerdasan dan wawasan yang luas” jelas Irwandi paomi.(al87)
Baca Juga:  Kadin Indonesia Dukung Penuh Program Pemerintah di Sektor Perdagangan dan Industri

Berita Terkait

Bantuan Rp15 Miliar Pemprov Sulsel Percepat Perbaikan Dua Ruas Jalan di Enrekang
Lebih dari 1.000 Personel Dikerahkan, Pemprov Sulsel Total Dukung Operasi Pencarian ATR 42-500
Data Flightradar24 Pastikan Pesawat PK-THT Jenis ATR 42-500 Hilang di Maros–Pangkep
Pesawat ATR 400 Rute Yogyakarta–Makassar Hilang Kontak di Wilayah Maros
Pemkab Bone Dukung Rencana Seismik 2D dan Sumur Eksplorasi di Tahun 2026
Kenang Teman Seangkatan, Bupati Bone Hadiri Pemakaman Alumni SMAN Lappariaja
Dedikasi Tanpa Batas, Brimob Bataliyon C Turun Tangan Bangun Jembatan Penghubung Tiga Desa di Soppeng
Bupati Bone Bersama Aliansi Pemuda Bersatu Bahas Ketahanan Pangan dan Pelestarian Budaya

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 23:18 WITA

Bantuan Rp15 Miliar Pemprov Sulsel Percepat Perbaikan Dua Ruas Jalan di Enrekang

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:05 WITA

Lebih dari 1.000 Personel Dikerahkan, Pemprov Sulsel Total Dukung Operasi Pencarian ATR 42-500

Sabtu, 17 Januari 2026 - 17:58 WITA

Data Flightradar24 Pastikan Pesawat PK-THT Jenis ATR 42-500 Hilang di Maros–Pangkep

Sabtu, 17 Januari 2026 - 17:31 WITA

Pesawat ATR 400 Rute Yogyakarta–Makassar Hilang Kontak di Wilayah Maros

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:59 WITA

Pemkab Bone Dukung Rencana Seismik 2D dan Sumur Eksplorasi di Tahun 2026

Berita Terbaru